Salam Kreatif!
PicuPacu Kreativitas! Indonesia mempunyai wadah Komunitas Anak Kreatif untuk TK dan SD melalui PicuPacu Creative Children Community (PicuPacu CCC). Ayo bagi ananda yang berminat mengikuti bisa daftar ke PicuPacu.
Banyak Materi-materi kegiatan yang dilakukan seperti Pembelajaran Al-Qur'an, Cerita Karakter Positif, Materi Kreativitas, Exploring Creative Ideas, Permainan Kreatif, Presentasi/Unjuk Kreasi, Diskusi Interaktif, Penajaman minat dan bakat anak, dan kegiatan seru lainnya. Selain untuk anak-anak, ada juga kelas Parenting untuk para Ayah dan Bunda loh..
Untuk biaya pendaftaran Rp 150.000, Ananda akan mendapatkan fasilitas member card, tas dan buku program selama kegiatan. Sedangkan Biaya kegiatannya Rp 800.000 untuk semua kegiatan CCC di periode 2. Khusus untuk para peserta dari kloter 1 yang mengikuti kembali di periode ke-2 akan mendapatkan Kaos PicuPacu CCC Ekslusif
Kegiatan CCC Periode 2 akan dimulai pada minggu ke-3 setiap hari minggu pukul 08.00-11.00 di PicuPacu Kreativitas (Minggu ke-1) dan di Jl. Ir.H.Juanda No.294 B (Setiap minggu ke-2 - minggu ke-4).
Untuk info lebih lanjut bisa menghubungi Kak Rani di 0818645523 dan Kak Mega di 022-7237180 pada jam kerja.
"Atjara pendaftaran kegiatan komoenitas anak kreatif PicuPacu dalam rangka melihat, mengamati, mentjoba, mengekspresikan, memainkan, menadjamkan potensi anak-anak soedah dimoelai ja. Ini atjara kegiatan periode 2 (oentoek program boelan Februari-Mei)... Ayo daftarkan poetra-poetri hadlirin dan hadlirat... salurkan potensi mereka di PicuPacu Creative Children Community... Soemprit!!" (Andi Yudha Asfandiyar)
0 comments:
Post a Comment